Aliran Empirisme, Aliran Sensasionalisme, dan Aliran Positivisme
Hai semuanyaa!! nah kemarin udah dibahas nih sejarah psikologi mulai dari zaman yunani kuno sampai ilmu psikologi udah jadi ilmu yang bersiri sendiri atau ilmu sains. Sekarang kita bakal ngebahas aliran-aliran yang ada tentang munculnya suatu ilmu pengetahuan. Pada kali ini aku mau ngejelasin dan memberi informasi tentang aliran emprisme, sensasionalisme, dan positivisme. Mungkin udah ada yang pernah dengar atau mungkin belum pernah dengar sama sekali yaa... 1. EMPIRISME Sesuai katanya "empiris" berarti pengalaman. jadi aliran empirisme ini aliran yang memandang bahwa ilmu pengetahuan itu berasal dari suatu pengalaman. Pengalaman ini di dapat dari sensasi inderawi (sensory experience) dan inant experience seperti imajinasi, khayalan, dan mimpi. Aliran emprisme ini merupakan pandangan dari para filsuf inggris . Menurut DN. Robinsson ppengalaman didefinisikan menjadi tiga yaitu, pengalaman inderawi merupakan data primer semua pengetahuan, pengetahuan tidak ada sampai bukti